Bolu kukus semangka

Bahan:

  • - 250 gram tepung terigu
  • - 200 gram gula halus
  • - 2 butir telur
  • - 1 sdt mujung SP
  • - 150 ml sprite
  • - ceres cokelat
  • - pewarna merah dan hijau

Cara membuat:

  1.  Campur tepung, gula halus, telur, SP dan sprite dengan cepat sampai berwarna putih kental seperti ice cream.
  2.  Ambil 3-4 sendok adonan, yang satu biarkan putih, satu lagi beri pewarna hijau. Masukkan keduanya ke piping bag. Sisanya beri pewarna merah dan taburi ceres cokelat.
  3.  Kukus adonan merah. Semprot dengan adonan putih, tutup dengan adonan pandan.
  4.  Kukus selama kurang lebih 15 menit.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/15-resep-kue-tanpa-mixer-dan-oven-enak-sederhana-dan-praktis-2005010.html

Belum ada Komentar untuk "Bolu kukus semangka"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel