Kue kembang goyang

Bahan:

  • - 100 gram tepung beras
  • - 100 gram tepung terigu
  • - 50 gram tepung maizena
  • - 1/2 sdt garam
  • - 1/2 sdt vanila
  • - 2 butir telur ayam
  • - 400 ml santan kelapa
  • - 50 gram gula pasir

Cara membuat:

  1. Campur semua bahan-bahan, aduk rata sampai tidak ada yang bergerindil. Sisihkan dan diamkan selama 20 menit.
  2. Goreng adonan beserta cetakannya dengan api sedang,
  3. Goyangkan cetakan hingga adonan terlepas. Tunggu sampai kecoklatan. Angkat dan sajikan.

 Selamat Mencoba

Sumber: https://www.briliofood.net/resep/8-resep-kue-kering-tradisional-enak-sederhana-dan-mudah-dibuat-200901u.html

Belum ada Komentar untuk "Kue kembang goyang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel