Nasi goreng seafood ala rumahan

Bahan: * - 1 mangkok nasi dingin * - 10 udang besar (beri perasan air jeruk nipis lalu cuci) * - 5 cumi besar (potong cincin, berikan perasan air jeruk nipis, biarkan 30 menit, lalu cuci) * - 1 wortel (potong kecil) * - 2 sosis besar (potong kecil) * - blueband Bumbu iris: * - 3 bawang putih * - 5 bawang merah * - 8 cabai merah * - 1 daun bawang Bumbu pelengkap: * - garam Secukupnya * - lada bubuk Secukupnya * - saus tiram Secukupnya Cara Membuat: * Tumis bumbu iris kecuali daun bawang. * Masukkan wortel dan sosis. * Masukkan udang dan cumi. * Masukkan bumbu pelengkap. * Masukkan nasi, aduk rata, dan masak sampai matang. * Masukkan daun bawang, aduk rata.
http://dlvr.it/SQQq3T

Belum ada Komentar untuk "Nasi goreng seafood ala rumahan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel