Es Kopi Dengan Oreo Super Segar Nan Lembut
Sabtu, April 24, 2021
Tulis Komentar
Bahan
- 4 keping biskuit oreo (buang krimnya)
- 200 gram es batu (serut)
- 3 skop es krim cokelat
- 100 ml air kopi kental
- Sirup cokelat/cokelat bubuk
- Susu cokelat
- Wafer stick (secukupnya)
Cara Membuat
- Masukkan biskuit oreo, es batu serut, es krim cokelat, air kopi kental dan sirup cokelat ke dalam blender lalu blender hingga semua bahan menjadi halus dan lembut.
- Siapkan gelas saji dan masukkan es yang telah diblender ke dalam gelas saji.
- Siram dengan susu cokelat dan tambahkan wafer stick.
- Es kopi dengan oreo pun siap untuk disajikan sebagai takjil buka puasa.
Selamat Mencoba
Sumber:https://www.fimela.com/lifestyle-relationship/read/3749222/takjil-buka-puasa-es-kopi-dengan-oreo-super-segar-nan-lembut
Belum ada Komentar untuk "Es Kopi Dengan Oreo Super Segar Nan Lembut"
Posting Komentar