Pedesan ayam
Senin, April 01, 2024
Tulis Komentar
Bahan:
- - 1/2 ekor ayam, potong-potong
- - 1 buah jeruk nipis
- - 1/2 sdt gula Jawa
- - Garam secukupnya
Bumbu daun:
- - 1 ruas lengkuas, geprek
- - 2 lembar daun salam
- - 3 lembar daun jeruk
Bumbu iris:
- - 3 batang serai
- - 7 butir bawang merah
- - 4 siung bawang putih, cincang
- - 10 cabai rawit merah
Bumbu halus:
- - 3 butir kemiri
- - 1/2 sdt ketumbar
- - 1 ruas kunyit
Cara membuat:
- Cuci bersih ayam dengan perasan air jeruk nipis. Tiriskan.
- Panaskan sedikit minyak. Tumis hingga harum.
- Masukkan ayam dan air kurang lebih 300 ml. Tambahkan gula merah dan garam.
- Rebus ayam selama 30 menit dengan api kecil hingga matang.
Belum ada Komentar untuk "Pedesan ayam"
Posting Komentar