Tumis sawi putih manis
Rabu, Februari 05, 2025
Tulis Komentar
Bahan:
- - 6 lembar sawi putih ukuran besar, potong-potong
- - 1 buah wortel ukuran besar, iris serong
- - 4 siung bawang putih, cincang
- - 1 ruas jahe, cincang
- - 1 sdm saus tiram
- - 1 sdt minyak wijen
- - 1 sdt kecap asin
- - 1 sdt kecap ikan
- - 1 sdt gula
- - 1/2 sdt garam
- - 1/2 cangkir air
- - 2 sdm minyak goreng
Cara Membuat:
- Rebus sayuran dalam air mendidih yang sudah ditambah 1/2 sdt minyak dan 1/2 sdt garam hingga matang. Angkat, tata dalam piring saji.
- Campur air, saus tiram, minyak wijen, kecap asin, minyak ikan, dan gula.
- Tumis bawang putih dan jahe hingga warna kecokelatan.
- Masukan campuran air, aduk rata. Masak hingga kuah mengental, matikan api.
- Siram saus di atas sayuran yang sudah ditata di dalam piring saji, sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Tumis sawi putih manis"
Posting Komentar