Waffle Pops

Bahan 
  • 1 adonan dasar waffle
  • 8 buah stik es krim

Topping: 
  • 80 gram cokelat susu, lelehkan
  • 80 gram cokelat putih, lelehkan
  • 100 gram crispy rice cereal
  • 50 gram kacang pistachio, cincang
  • 50 gram keju, parut

Cara Membuat 
  1. Panaskan cetakan waffle dengan api kecil hingga benar-benar panas, tuang adonan dan masak. Balik cetakan, masak hingga matang kedua sisi, angkat.
  2. Potong waffle menjadi 2. Tusuk bagian bawah waffle dengan stik es krim. Celupkan setengah bagian waffle ke dalam cokelat leleh. Tabur waffle dengan topping lainnya. Siap disajikan


Hasil: 8 Porsi

Selamat Mencoba

Sumber:https://www.tabloidbintang.com/resep/kue/read/1556/resep-masakan-unik-waffle-pops

Belum ada Komentar untuk "Waffle Pops"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel