Donat Unicorn Tanpa Oven

Bahan Utama
  • Instan yeast 11 gr
  • Susu hangat 200 gr
  • Tepung serbaguna 120 gr
  • Tepung protein tinggi 190 gr
  • Gula 2 sdm
  • Garam ½ sdt
  • Vanilla extract 1 sdt
  • Kuning telur 3
  • Blue Band Cake and Cookie 60 gr
  • Minyak untuk menggoreng

Bahan Glaze
  • Gula halus 200 gr
  • Putih telur 3 sdm
  • Vanilla extract 1 sdt
  • Perasan lemon 1 sdt


Cara Membuat:
  1. Masukkan yeast, tepung, gula, garam ke dalam wadah kemudian aduk rata.
  2. Masukan susu hangat dan gilas adonan sampai tercampur rata.
  3. Masukan telur dan vanilla, kemudian gilas sampai kalis.
  4. Setelah kalis, masukan Blue Band Cake and Cookie dan aduk sampai meresap.
  5. Bentuk adonan seperti bola dan diamkan selama ½ jam sambil ditutup kain basah.
  6. Setelah setengah jam gilas kembali adonan dan cetak dengan cetakan donat.
  7. Diamkan adonan ½ jam ditutup dengan kain basah.
  8. Panaskan minyak, goreng sampai kecoklatan.
  9. Untuk membuat glaze: aduk semua bahan, beri warna sesuai selera.
  10. Hias donat dengan glaze dan taburi dengan sprinkle.


Selamat Mencoba

Sumber:https://www.blueband.co.id/resep/camilan/donat-unicorn/

Belum ada Komentar untuk "Donat Unicorn Tanpa Oven"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel