Choco Oatmeal
Kamis, Februari 13, 2020
Tulis Komentar
Bahan
Selamat Mencoba
Sumber:http://resepyummy.com/recipes/935/choco-oatmeal/
- 150 gram dark chocolate
- 50 gram instant oatmeal
- 1 sdm madu
Cara Membuat
- Lelehkan dark chocolate dengan cara ditim. Gunakan api sedang.
- Setelah coklat meleleh, tambahkan madu. Aduk hingga tercampur rata.
- Setelah coklat dan madu tercampur rata, tambahkan oatmeal. Aduk hingga seluruh oatmeal tertutup coklat.
- Aduk terus hingga tercampur selama kurang lebih 10 menit.
- Setelah tercampur rata, pindahkan ke cetakan. Ketuk-ketuk untuk memadatkan choco oatmeal. Masukkan ke dalam freezer selama 30 menit.
- Setelah choco oatmeal membeku, keluarkan dari freezer. CHOCO OATMEAL siap menemanimu setiap hari.
Sumber:http://resepyummy.com/recipes/935/choco-oatmeal/
Belum ada Komentar untuk "Choco Oatmeal"
Posting Komentar