Mie ayam bakso

 

Bahan-bahan:

  • - Mie burung dara 1 bungkus sedang
  • - Bawang daun 1 ikat besar
  • - Ayam 1/2 kg
  • - Sawi 1 ikat
  • - Bakso

Bumbu ayam:

  • - Bawang putih 8 siung
  • - Jahe 2 ruas
  • - Daun jeruk 10 lembar
  • - Gula secukupnya
  • - Garam secukupnya
  • - Kaldu bubuk secukupnya
  • - Kecap manis secukupnya
  • - Lada putih secukupnya
  • - Pala secuil aja
  • - Air kurang lebih 8 gelas sedang

Bumbu kuah bakso:

  • - Air 5 gelas sedng
  • - Bawang putih 5 siung
  • - Lada putih secukupnya
  • - Gula garam secukupnya
  • - Kaldu bubuk secukupnya
  • - Bawang goreng 1 sendok aja

 Cara Membuat:

  1. - Cuci dan potong-potong sawi, bawang daun, serta ayam
  2. - Kupas masing masing bumbu dan haluskan
  3. - Masak air untuk kuah dan bumbu ayam, tunggu mendidih
  4. - Masukkan kedua bumbu halus ke dua panci yang airnya sudah mendidih
  5. - Masukkan potongan ayam, bawang daun, dan bumbu bubuk beserta kecap, tunggu kira kira 30-40 menit
  6. - Masukkan bakso dan bawang goreng ke panci untuk kuah bakso, tunggu sampai kira kira 20-30 menit
  7. - Sembari menunggu siapkan rebusan air untuk merebus mie dan sawi
  8. - Setelah bumbu ayam dan kuah bakso matang waktunya plating, mie bakso dengan siraman bumbu ayam siap disajikan.

Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-cara-membuat-mie-ayam-lezat-sederhana-dan-praktis-1910085.html

Belum ada Komentar untuk "Mie ayam bakso"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel