Ayam goreng balado

Bahan:
  • - 500 gram daging ayam potong, cuci bersih
  • -1 buah jeruk nipis
Bumbu halus:
  • - 4 siung bawang putih
  • - 1 sdt ketumbar
  • - 4 siung bawang merah
  • - 1 sdt garam
  • - 1 cm jahe
  • - 1 ruas kunyit
Bumbu balado halus:
  • - 3 buah cabai merah
  • - 10 buah cabai rawit merah
  • - 3 cabai keriting
  • - 1 sdm gula merah, sisir
  • - 2 siung bawang putih
  • - 1 sdm gula pasir
  • - minyak secukupnya
  • - 1 sdt garam
Cara Membuat:
  1. Kucuri ayam dengan jeruk, diamkan selama 10 menit. Bilas hingga bersih.
  2. Ungkep ayam dengan bumbu ungkep yang sudah dihaluskan. Tuang air secukupnya lalu masak hingga matang.
  3. Goreng ayam sampai kering kecokelatan, tiriskan.
  4. Tumis bumbu balado. Masukkan ayam goreng. Aduk rata.

 Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/20-resep-masakan-ayam-paling-enak-empuk-dan-sederhana-191011d.html

Belum ada Komentar untuk "Ayam goreng balado"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel