Jus mangga yakult
Selasa, Desember 29, 2020
Tulis Komentar
Bahan:
- - 1 buah mangga
- - 2 botol yakult
- - 1 sdt chiaseed
- - 1 sachet gula rendah kalori
Cara membuat:
- - Kupas mangga dan potong-poong.
- - Masukkan mangga, yakult, 100 ml air dan gula dalam wadah blender.
- - Blender hingga halus.
- - Tuang di gelas, taburi chiaseed.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/9-cara-membuat-jus-mangga-enak-super-segar-dan-mudah-191028o.html
Belum ada Komentar untuk "Jus mangga yakult"
Posting Komentar