Cheetos kacang kedelai
Minggu, Desember 12, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 200 gr ampas susu kacang kedelai
- - 40 gr tepung
- - 10 gr tepung maizena
- - Garam secukupnya
- - Kaldu bubuk secukupnya
- - Lada bubuk dan cabai bubuk secukupnya
Cara membuat:
- Masukkan semua bahan dalam wadah, aduk rata dan tes rasa.
- Masukkan dalam plastik, lalu ikat.
- Panaskan minyak, gunting ujung plastik, semprotkan adonan ke minyak. Goreng hingga kekuningan, angkat, tiriskan. Sajikan
Selamat
Mencoba
Belum ada Komentar untuk "Cheetos kacang kedelai"
Posting Komentar