Choco custard muffin
Minggu, Agustus 14, 2022
Tulis Komentar
Bahan:
- - 50 gram maizena
- - 3 sdm cokelat bubuk
- - 100 gram gula palem
- - 225 ml air
- - 75 gram butter
- - 125 gram DCC, potong kecil.
- - 75 ml minyak goreng
- - 1/2 sdt vanilli
- - 2 butir telur
- - 125 gram gula pasir
- - 125 gram tepung protein
- - 2 sdt baking powder
- - topping sesuai selera
Cara membuat:
- - Campur maizena dan cokelat bubuk. Masukkan ke panci bersama air dan gula palem. Aduk rata lalu masak sambil diaduk terus. Angkat
- - Masukkan butter dan dark cokelat. Aduk sampai meleleh
- - Tambahkan minyak, vanili, dan satu telur. Aduk rata. Masukkan satu telur lagi dan gula pasir, aduk rata
- - Campur terigu dan baking powder, masukkan ke adonan custard sambil diayak
- - Tuang 3/4 ke cup dan beri topping. Panggang dengan suhu 180 derajat Celcius selama 25-30 menit.
Belum ada Komentar untuk "Choco custard muffin"
Posting Komentar