Bolu peca

Instagram/@kumpulanresepmasak

Bahan bolu:

  • - 10 butir telur ayam
  • - 10 sdm tepung terigu, sangrai sampai harum
  • - 1 sdt baking powder
  • - 1 sdt vanili bubuk
  • - 1 sdm gula pasir

Cara membuat:

  1. Panaskan dandang yang tutupnya sudah dialasi dengan serbet
  2.  Kocok telur dan gula pasir sampai putih berjejak
  3.  Masukan bahan kering, tepung vanili dan baking powder
  4. Mixer dengan kecepatan rendah sampai tercampur rata
  5. Masukan kedalam loyang yang telah dioles minyak,dan dilapisi plastik agar mudah diangkat
  6.  Kukus 15-20 menit
  7.  Angkat dan dinginkan.
Kuah Gula Merah

Bahan:

  • - 900 ml air
  • - 250 gr gula merah
  • - 1 sdt vanili bubuk

Cara membuat:

  1. Campur air + gula merah dan vanili
  2.  Masak sampai mendidih dan gula tercampur
  3.  Kecilkan api

Penyelesaian:

  1.  Potong-potong bolu ketebalan kurang lebih 2 cm
  2.  Masukkan bolu ke dalam kuah gula merah
  3.  Campur sampai terendam dan gula meresap
  4.  Angkat dan sajikan.

Belum ada Komentar untuk "Bolu peca"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel