Es markisa regal
Rabu, Desember 21, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 100 ml sirup markisa GK black label
- - 50 ml yogurt plain
- - 50 ml susu segar
- - 2 keping regal dihancurkan
- - 1 sdm lemon jus
- - 2 sdm gula cair
Cara membuat:
- - Masukkan yogurt, susu, gula cair dan es batu ke dalam blender dan haluskan hingga merata.
- - Hancurkan regal dan sisihkan.
- - Tuang sirup ke dalam gelas saji. Masukkan hasil blender ke dalam gelas saji dan dan tambahkan regal di atasnya.
- - Sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Es markisa regal"
Posting Komentar