Sambal merah ikan asin gabus
Minggu, Mei 28, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - 200 gr ikan asin gabus
- - 3 sds cabai giling (sds: satu sendok sayur)
- - 2 lembar daun salam
- - 1/4 sdt garam
- - 1/5 sdt penyedap rasa
Cara membuat:
- Bersihkan ikan asin, lalu goreng hingga matang dan kering. Sisihkan.
- Siapkan cabai giling.
- Panaskan minyak, lalu tumis bumbu hingga harum dan jangan lupa masukkan daun salam.
- Masukkan gula pasir dan penyedap rasa, aduk rata. Tambahkan garam sedikit, cek rasa.
- Bila sudah pas, masukkan ikan asin gabus, aduk hingga rata, cek rasa kembali.
- Jika sudah matang merata, angkat dan sajikan dengan nasi putih hangat.
Belum ada Komentar untuk "Sambal merah ikan asin gabus"
Posting Komentar