Nasi goreng keripik rendang
Minggu, Oktober 22, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - Bawang merah
- - Bawang putih
- - Cabai rawit
- - Garam
- - Nasi
- - Kecap asin
- - Bumbu rendang
- - Daging rendang
- - Keripik rendang
- - Tomat
- - Bawang goreng
Cara membuat:
- Ulek halus bawang putih, bawang merah, dan cabai rawit.
- Tumis bumbu ulek sampai harum, masukkan garam.
- Masukkan nasi dan sedikit kecap asin, aduk rata.
- Tambahkan bumbu dan daging rendang, aduk kembali.
- Sajikan di piring dengan topping keripik rendang, tomat, dan bawang goreng.
Belum ada Komentar untuk "Nasi goreng keripik rendang"
Posting Komentar