Bakwan tahu
Rabu, November 08, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - 3 kotak tahu putih
- - 1 butir telur
- - 2 btg daun bawang
- - Garam secukupnya
- - Lada bubuk secukupnya
- - Penyedap rasa secukupnya
- - 200 ml air
- - 100 gr tepung terigu
- - 30 gr tepung beras
- - Minyak goreng secukupnya
Bahan sambal:
- - 8 buah cabai merah keriting
- - 150 ml air
- - Garam secukupnya
- - Penyedap rasa secukupnya
Cara membuat:
- Hancurkan tahu putih menggunakan ulekan, tambahkan penyedap rasa, garam, dan lada bubuk, aduk rata.
- Masukkan tepung terigu, tepung beras, telur dan air, aduk hingga tercampur rata.
- Tambahkan potongan daun bawang, aduk lagi. Panaskan minyak goreng, lalu goreng adonan tahu berontak hingga matang.
- Blender cabai merah keriting, dan air. Panaskan minyak, lalu tumis sambal, tambahkan penyedap rasa dan garam. Biarkan mendidih dan kasat.
- Tahu berontak plus sambal, siap disajikan
Belum ada Komentar untuk "Bakwan tahu"
Posting Komentar