Sup daging kacang tanah
Rabu, November 08, 2023
Tulis Komentar
Bahan:
- - 500 gr sandung lamur
- - 400 gr kacang tanah
- - 4 siung bawang putih, geprek
- - 1 batang daun bawang, iris
- - 1/4 sdt gula
- - Garam dan merica secukupnya
- - Kaldu bubuk sesuai selera
- - Bawang goreng
Cara membuat:
- Rebus bawang putih, daging dan kacang sampai empuk. Potong-potong daging, masukkan kembali ke dalam kaldu.
- Beri garam, gula, dan merica, koreksi rasa.
- Menjelang diangkat, masukkan daun bawang.
- Sajikan dengan taburan bawang goreng.
Belum ada Komentar untuk "Sup daging kacang tanah"
Posting Komentar