Sambal belut ala Waroeng SS

Instagram/@dapur_ibucenil

Bahan sambel:

  • - Belut goreng
  • - 10 buah cabai rawit
  • - 2 siung bawang putih
  • - Garam dan penyedap rasa secukupnya
  • - Minyak

Cara membuat:

  1.  Goreng belut sampai garing.
  2.  Ulek bahan sambal, lalu masukkan belut, ulek kasar.
  3.  Siram minyak panas bekas goreng belut. Aduk rata.

Belum ada Komentar untuk "Sambal belut ala Waroeng SS"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel