Baguette Pedas


Bahan
  • 2 siung bawang putih (cincang halus)
  • 50 gram mentega
  • 1 buah roti baguette (potong serong 2 cm)
  • 1 sachet BonCabe level 15, rasa Original (7,5gr)
  • 1 sendok teh parsley (cincang)

Cara membuat 
  1. Campur bawang putih dengan mentega, oleskan di atas roti baguette.
  2. Taburkan BonCabe level 15 dan parsley.
  3. Panggang dalam oven kurang lebih 10 menit, api atas bawah dengan suhu 150 derajat celcius.
  4. Baguette Pedas siap disajikan.


Selamat Mencoba

Sumber:http://www.dapurkobe.co.id/baguette-pedas

Belum ada Komentar untuk "Baguette Pedas"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel