Es Krim Secara Sederhana

Bahan-bahan : 
  • 2 butir telur, ambil putihnya.
  • 4 gelas susu cair.
  • 2 sdm gula pasir.
  • 1 sdt vanili
  • bahan campuran sesuai selera seperti coklat meses, kacang almond, dll.
  • 2 kaleng susu ketal manis.
  • 2 sdm tepung maizena

Cara Membuat : 
  1. kocok putih telur, vanili, gula sampai putih dan mengembang.
  2. panaskan air dan masukkan semua bahan susu lalu sambil diaduk.
  3. cairkan tepung maizena lalu campurkan dengan bahan-bahan susu.
  4. angkat adonan dari kompor sembari diaduk, lalu campurkan dengan putih telur, vanilli dan gula yang sudah di mixer/dikocok.
  5. resbus adonan sembari diaduk sampai mendidih.
  6. angkat dan terus diaduk hingga dingin, supaya susu tidak menggumpal.
  7. setelah dingin campurkan dengan bahan-bahan campuran seperti kacang almond, coklat, meses, sesuai selera anda agar tampilan es lebih menarik.
  8. masukan adonan kedalam kulkas.
  9. setelah dingin angkat dan sajikan.


Selamat Mencoba

sumber:https://www.menuresepmasakan.com/cara-membuat-es-krim-secara-sederhana/

Belum ada Komentar untuk " Es Krim Secara Sederhana"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel