Soft Rainbow Cake

Bahan A
  • kuning telur ayam 7 butir
  • telur ayam 8 butir
  • SP/TBM 1 sdm
  • gula pasir 250 gr
  • tepung terigu serbaguna 170 gr
  • susu bubuk 1 sdm
  • tepung maizena 10 gr

Bahan B
  • Blue Band Cake & Cookie, lelehkan 250 gr
  • susu kental manis 11 gr

Bahan Topping
  • butter cream siap pakai 700 gr

Bahan Tambahan

  • Pewarna makanan merah, orens, hijau, biru, ungu secukupnya

Cara Membuka:
  1. Kocok bahan A hingga mengembang. Masukkan bahan B, kocok rata.
  2. Bagi adonan menjadi 6 bagian. Beri pewarna pada masing-masing adonan lalu aduk rata. Tuangkan ke dalam loyang (20 cm) yang telah diolesi margarin.
  3. Panggang dalam oven panas bersuhu 180°C hingga matang. Angkat, dinginkan.
  4. Setelah dingin olesi dengan butter cream lalu satukan. Olesi seluruh permukaannya dengan butter cream.


Selamat Mencoba

Sumber:https://www.blueband.co.id/resep/kue/soft-rainbow-cake/

Belum ada Komentar untuk "Soft Rainbow Cake"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel