Gulai Ikan

Bahan Bahan
  •  2 Ekor Ikan Kembung
  •  2 btg Kecombrang Belah Dua
  •  5 bh Cabai Merah Keriting
  • 3 Siung Bawang Merah
  •  1 ruas Kunyit
  •  1 ruas Jahe
  •  1 btg Serai
  •  1 ikat Daun Kemangi
  •  1 ruas Laos
  •  2 bh Asam Kandis
  •  1 sdt Garam
  •  2 sdt AJI-NO-MOTO®
  •  500 ml Santan Encer


Cara Membuat
  1. Bumbu halus: masukkan cabai merah keriting, bawang merah, kunyit, dan jahe, haluskan.
  2. Keprek serai, laos, sisihkan.
  3. Panaskan santan encer, masukkan bumbu halus, serai, laos, kecombrang, asam kandis, garam dan AJINOMOTO®. Masak hingga santan menyusut menjadi 3/4 bagian.
  4. Masukkan ikan kembung dan daun kemangi, masak hingga ikan matang, angkat dan sajikan.


Selamat Mencoba

Sumber:https://www.dapurumami.com/resep/gulai-ikan-aji-no-moto-Idi4V

Belum ada Komentar untuk "Gulai Ikan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel