Rambe tumis Aceh

Bahan-bahan:
  • - 10 potong ikan rambe
  • - Daun temurui/kari
  • - 2 Bawang iris
  • - 1 Jeruk nipis
  • - Garam secukupnya
  • - 5 sdk makan minyak goreng

Bumbu halus:
  • - 5 cabai merah
  • - 8 cabai rawit
  • - 5 Bawang merah
  • - 2 siung bawang Putih
  • - 1 1/2 ketumbar bubuk
  • - Kunyit
  • - 1/2 tomat
  • - 5 sunti (belimbing yang sudah dikeringkan)

Cara membuat:
  1. - Peras jeruk nipis dan garam ke dalam ikan
  2. - Tumis bawang merah dan dan temurui dengan minyak. Masukan bumbu halus, biarkan sebentar
  3. - Masukan ikan satu persatu, aduk rata. Tambahkan air sesuai selera. Masak sampai matang.


 Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/20-resep-aneka-olahan-ikan-laut-enak-dan-sederhana-190807t.html

Belum ada Komentar untuk "Rambe tumis Aceh"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel