Nasi goreng tomat

 

Bahan:

  • - 2 piring nasi dingin.
  • - 1 buah tomat merah yang besar, iris-iris
  • - 1/2 buah bawang bombay, cincang
  • - 3 bawang putih cincang
  • - 1 sdm cabai merah cincang kasar
  • - 2 butir telur orek
  • - 3 sdm saos tomat
  • - 2 ssm kecap manis
  • - daun bawang kecil secukupnya
  • - gula, garam, penyedap rasa secukupnya

Cara Membuat:

  1. - Tumis bawang dan cabai merah sampai harum
  2. - Masukkan tomat, aduk-aduk sampai layu
  3. - Lalu masukkan nasi sambil terus diaduk
  4. - Beri saos tomat, gula, garam, penyedap, dan telur orek
  5. - Aduk sampai semua bumbu tercampur
  6. - Angkat dan sajikan nasi goreng tomat.

Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/8-resep-nasi-goreng-rumahan-enak-dan-mudah-dibuat-191009l.html

Belum ada Komentar untuk "Nasi goreng tomat"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel