Eggless cookies teflon

Bahan:

  • - 125 gr terigu segitiga
  • - 100 gr margarin
  • - 3 sdm gula pasir (bisa pakai gula halus)
  • - Sedikit baking powder dan vanili bubuk (bisa di skip), campur dengan terigu

Cara membuat:

  1. - Mixer margarin dan gula sampai lembut, lalu tuang tepung, aduk dengan spatula.
  2. - Cetak sesuai selera, dan langsung masukkan kulkas kurang lebih 1 jam.
  3. - Panaskan teflon, tata adonan di teflon, lalu tutup. Panggan kurang lebih 15 menit dengan api kecil.
  4. - Lalu balik panggang lagi sekitar 2 menit.
  5. - Dinginkan cookies, lalu masukkan ke toples.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-resep-cookies-teflon-renyah-dan-mudah-dibuat-200618c.html

Belum ada Komentar untuk "Eggless cookies teflon"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel