Susu almond kurma jahe
Senin, Mei 03, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 6 sdm kacang raw almond (almond mentah)
- - 2 jempol jahe
- - 2 sdm madu
- - 5 buah kurma sukari
- - Air matang
Cara membuat:
- Rendam kacang almond yang sudah dicuci bersih selama 8-12 jam dengan air matang.
- Iris jahe tipis-tipis dan potong-potong kurma.
- Blender semua kacang almond, jahe dan kurma hingga halus, saring dengan kain tipis.
- Tuang ke gelas atau simpan di dalam kulkas. Beri madu, aduk rata. Susu almond siap dinikmati.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/11-resep-olahan-susu-almond-baik-untuk-penderita-asam-lambung-2104158.html#
Belum ada Komentar untuk "Susu almond kurma jahe"
Posting Komentar