Nasi goreng seafood ala rumahan

Instagram/@dapur_simple_fitri

Bahan:

  • - 1 mangkok nasi dingin
  • - 10 udang besar (beri perasan air jeruk nipis lalu cuci)
  • - 5 cumi besar (potong cincin, berikan perasan air jeruk nipis, biarkan 30 menit, lalu cuci)
  • - 1 wortel (potong kecil)
  • - 2 sosis besar (potong kecil)
  • - blueband

Bumbu iris:

  • - 3 bawang putih
  • - 5 bawang merah
  • - 8 cabai merah
  • - 1 daun bawang

Bumbu pelengkap:

  • - garam Secukupnya
  • - lada bubuk Secukupnya
  • - saus tiram Secukupnya

Cara Membuat:

  1. Tumis bumbu iris kecuali daun bawang.
  2. Masukkan wortel dan sosis.
  3. Masukkan udang dan cumi.
  4. Masukkan bumbu pelengkap.
  5. Masukkan nasi, aduk rata, dan masak sampai matang.
  6. Masukkan daun bawang, aduk rata.

Belum ada Komentar untuk "Nasi goreng seafood ala rumahan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel