Tempoyak Ikan Teri & Petai
Rabu, Juni 29, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 4 bawang putih
- - 6 bawang merah
- - cabai secukupnya
- - ikan teri secukupnya
- - 4 sdm tempoyak
- - petai
- - gula, garam secukupnya
Cara membuat:
- Haluskan bawang merah, bawang putih, dan cabai.
- Tumis bahan yang sudah dihaluskan.
- Setelah kering, masukkan ikan teri.
- Nampak ikan teri sudah masak baru masukkan tempoyak dan sedikit air. Aduk sampai kental.
- Masukkan gula, garam atau secukupnya rasa.
- Masukkan petai, masukkan air sedikit sesuai selera. Aduk rata.
- Siap disajikan.
Belum ada Komentar untuk "Tempoyak Ikan Teri & Petai"
Posting Komentar