Dadar gulung bunga telang

Instagram/@senimanpangan

Bahan:

  • - 10 sdm tepung ketan
  • - 3 sdm tepung beras
  • - 1 butir telur
  • - 1/2 sdt baking powder
  • - 4 sdm gula pasir
  • - 1/2 sdt garam
  • - Larutan bunga telang
  • - 1 sdm minyak kelapa
  • - Isian kelapa (kelapa parut dan gula aren)

Cara membuat:

  1.  Campur semua bahan kering.
  2.  Aduk merata.
  3.  Masukkan telur.
  4.  Tambahkan larutan bunga telang, sedikit demi sedikit hingga adonan tercampur rata.
  5.  Panaskan teflon dengan api kecil, olesi dengan minyak kelapa agar adonan tidak lengket.
  6.  Tuangkan adonan ke teflon, buat dadar. Balik adonan hingga matang merata, lakukan hingga adonan habis.
  7.  Ambil selembar dadar lalu isi dengan filling parutan kelapa dan gula aren, lipat sisi kanan kiri lalu gulung kan. Ulangi hingga adonan habis.
  8. Siap dinikmati. 

Belum ada Komentar untuk "Dadar gulung bunga telang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel