Sambal udang pete
Selasa, April 25, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - 400 gr udang, buang kepala, kupas habis kulitnya
- - 4 papan pete
- - 50 ml air kurang lebih
Bumbu halus:
- - 10 siung bawang merah
- - 3 siung bawang putih
- - 10 buah cabai merah keriting
- - 15 buah cabai rawit merah
- - 1/2 sdt terasi
- - 1 buah tomat
- - Garam dan gula sesuai selera
- - Penyedap kaldu jamur
Cara membuat:
- Tumis bumbu dengan sedikit minyak hingga harum dan matang
- masukkan pete, aduk sebentar. Lalu masukkan udang, aduk hingga rata, bumbui garam, gula, dan penyedap jamur beri sedikit air, masak hingga matang dan bumbu meresap, koreksi rasa dan sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Sambal udang pete"
Posting Komentar