Sambal mangga muda fibercreme
Selasa, Oktober 24, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - 50 gram fibercreme
- - 15 buah cabai merah keriting
- - 11 buah cabai rawit merah
- - 1 sdt terasi, goreng
- - 1/2 sdt garam
- - 1 sdm gula merah, sisir
- - 100 gram mangga muda, iris korek api halus
- - 1 sdm minyak goreng
Cara membuat:
- Ulek cabai merah keriting, cabai rawit merah, terasi, garam, dan gula merah.
- Masukkan fibercreme dan mangga muda. Aduk rata sambil sedikit diulek.
- Tambahkan minyak goreng. Aduk rata.
Belum ada Komentar untuk "Sambal mangga muda fibercreme"
Posting Komentar