Ayam penyet istimewa
Selasa, Februari 13, 2024
Tulis Komentar
Bahan:
- - 7 buah paha ayam utuh
- - 200 ml santan kental instan
- - 250 ml air
- - Minyak untuk menumis
- - Garam, lada, kaldu bubuk, dan gula pasir
- - 2 buah asam kandis
Bumbu daun:
- - 2 lembar daun salam
- - 3 lembar daun jeruk
- - 2 batang serai, geprek
- - 1 lembar daun kunyit
- - 10 buah bawang merah
- - 6 siung bawang putih
- - 5 butir kemiri
- - 2 cm kunyit
- - 2 cm jahe
- - 2 cm lengkuas
- - 1 sdt ketumbar bubuk
- - 8 buah cabai merah besar
Cara membuat:
- Cuci bersih ayam dengan air jeruk nipis dan garam, bilas dan tiriskan.
- Tumis bumbu halus dan bumbu daun hingga harum.
- Masukkan ayam, aduk hingga merata. Tambahkan air dan santan kental.
- Tambahkan asam kandis, garam, gula pasir, kaldu bubuk, dan merica secukupnya. Ungkep ayam hingga air habis dan empuk.
- Pisahkan ayam dengan sisa bumbu. Panggang ayam sambil dioles bumbu. Angkat dan sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Ayam penyet istimewa"
Posting Komentar