Tuna masak kecap

Instagram/@yscooking

Bahan:

  • - 250 gr dada tuna, potong-potong, beri jeruk nipis, dan goreng
  • - 2 buah tahu putih, bagi 4 segitiga, goreng
  • - 2 siung bawang putih iris
  • - 2 siung bawang merah iris
  • - 1 buah tomat iris
  • - 2 buah cabai merah iris serong
  • - 1 sdm saus tiram
  • - 2 sdm kecap manis
  • - Gula, garam, dan merica
  • - Bawang goreng

Cara membuat:

  1.  Tumis bawang, cabai, dan tomat.
  2.  Setelah harum masukkan ikan, beri bumbu, dan aduk rata.
  3.  Tuang air sampai menutupi ikan, masak sampai mendidih, masukkan tahu. Masak sampai menyerap.
  4.  Sajikan dengan taburan bawang goreng.

Belum ada Komentar untuk "Tuna masak kecap"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel