Tumis kacang panjang dan ikan pindang
Selasa, Juli 02, 2024
Tulis Komentar
Bahan:
- - 1 ikat kacang panjang, potong-potong
- - 4 ikan pindang, goreng
- - 8 buah cabai rawit
- - 2 buah cabai merah keriting
- - 1 buah cabai hijau besar
- - 4 siung bawang merah, iris
- - 2 siung bawang putih, iris
- - Air secukupnya
- - Gula
- - Kaldu bubuk
- - Garam
- - Kecap manis
Cara membuat:
- Tumis semua bawang dan cabai sampai wangi. Masukkan kacang panjang dan air secukupnya. Aduk rata dan diamkan sampai setengah matang.
- Masukkan ikan yang sudah digoreng. Beri garam, gula, kecap, dan kaldu bubuk secukupnya. Aduk dan cek rasa, lalu diamkan sebentar sampai bumbu meresap.
- Jika dirasa sudah matang dan rasa sudah pas, angkat dan sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Tumis kacang panjang dan ikan pindang"
Posting Komentar