Jengkol telur puyuh sambal ijo

Instagram/@norita_foods

Bahan:

  • - 200 gr jengkol
  • - 11 telur puyuh, rebus

Bahan sambal ijo:

  • - 3 bawang merah
  • - 2 bawang putih
  • - 40 cabai rawit hijau
  • - 20 cabai panjang hijau
  • - 3 tomat
  • - Garam secukupnya
  • - Penyedap rasa secukupnya
  • - Daun jeruk

Cara membuat:

  1.  Kupas kulit jengkol dan telur, iris jengkol sesuai selera, goreng jengkol dan telur, sisihkan.
  2.  Rebus bahan sambal kecuali daun jeruk, garam, dan penyedap. Angkat, ulek atau blender kasar. Tumis bumbu yang sudah diblender tambahkan daun jeruk, garam, dan penyedap, masak sampai harum.
  3.  Masukkan jengkol dan telur puyuh yang sudah digoreng, aduk sampai rata, angkat dan siap dihidangkan.

Belum ada Komentar untuk "Jengkol telur puyuh sambal ijo"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel