Kopi Susu Strawberry
Selasa, Januari 20, 2026
Tulis Komentar
Bahan:
- 1 sachet kopi tanpa ampas
- 50 ml air
- Es batu
- Susu Ultra Milk rasa strawberry
Cara membuat:
- Masukkan bubuk kopi ke dalam gelas ukur.
- Masukkan air kemudian larutkan.
- Masukkan es batu ke dalam gelas.
- Tuang susu strawberry ke dalam gelas.
- Kemudian tuang kopi ke dalam gelas dan siap untuk disajikan.
Belum ada Komentar untuk "Kopi Susu Strawberry"
Posting Komentar