Cumi Cabe Ijo
Jumat, Juni 21, 2019
Tulis Komentar
Bahan:
- Cumi sero segar = 500 g
Bahan tambahan:
- Minyak goreng = 2 sdm
- Bawang merah dirajang = 2 siung
- Bawang putih dirajang = 1 siung
- Cabe hijau potong serong = 2 buah
- Cabe rawit dirajang = 5 buah
Cara membuat:
- Bersihkan cumi dari tulang tipis yang mirip plastik, jangan dibuang kantong tintanya.
- Cuci dengan air lalu tiriskan.
- Masukkan cumi dalam wajan beserta bumbu yang dihaluskan, tambahkan air secukupnya lalu masak sampai lunak (wajan ditutup dengan penutupnya).
- Tumis dengan wajan lainnya bawang merah, bawang putih lalu tambahkan cabe sampai layu.
- Campurkan tumisan bawang pada wajan berisi cumi lalu aduk sampai rata.
Sumber :https://www.superindo.co.id/artikel/info-resep/cumi-cabe-ijo/
Belum ada Komentar untuk "Cumi Cabe Ijo"
Posting Komentar