Lengkeng
Jumat, Juni 21, 2019
Tulis Komentar
Cara Memilih:
- Warna kulit buah coklat gelap,licin , terasa keras dan aromanya khas manis.Pilih buah yang tidak berjamur dan ujung buahnya tidak mengeluarkan busa.
Cara menyajikan:
- Salad
- es putri salju
- soup buah
Cara Menyimpan:
- Lengkeng bisa disimpan dalam suhu 5-7 0 C dengan kelembaban 90-95 % lengkeng bisa bertahan selama kurang lebih 2 minggu. Bila Lengkeng disimpan dengan suhu yang lebih dingin Lengkeng akan cepat sekali rusak.
Sumber :https://www.superindo.co.id/artikel/tips-dan-trik/lengkeng/4
Belum ada Komentar untuk "Lengkeng"
Posting Komentar