Rainbow Crispy Treats Tanpa Oven
Sabtu, Oktober 19, 2019
Tulis Komentar
Bahan Utama
- Blue Band Cake and Cookie 3 sdm
- Marshmallow 200 gr
- Vanilla ½ sdt
- Sereal tawar 300 gr
- Meses warna warni 100 gr
- Lelehkan Blue Band Cake and Cookie dan marshmallow di panci sedang. Aduk hingga semua tercampur dan leleh di suhu api kecil.
- Tambahkan vanilla lalu masukan sereal. Aduk hingga rata.
- Tambahkan meses warna warni lalu aduk kembali hingga rata. Matikan kompor.
- Tuang adonan ke dalam Loyang persegi panjang ukuran 28x10x4 cm yang sudah diberi lapisan plastik kemudian ratakan. Taburi meses warna-warni.
- Masukkan adonan ke dalam kulkas. Dinginkan selama 30 menit. Rainbow Crispy Treats siap disajikan.
Sumber:https://www.blueband.co.id/resep/camilan/rainbow-crispy-treats/
Belum ada Komentar untuk "Rainbow Crispy Treats Tanpa Oven"
Posting Komentar