Choco Risol With Banana, Choco Vla And Milo Topping
Sabtu, Februari 08, 2020
Tulis Komentar
Bahan
Bahan luar :
Selamat Mencoba
Sumber:http://resepyummy.com/recipes/1057/choco-risol-with-banana-choco-vla-and-milo-topping/
Bahan kulit:
- 250 gr terigu protein sedang
- 600 ml susu cair (bisa 250ml susu cair & 350ml air mineral)
- 2 butir kuning telur
- 1 sdm coklat bubuk
- 1 sdm gula pasir
- 1 sdm margarin dilelehkan
- Sejumput garam
Bahan isi :
- 3 bh Pisang Nangka kukus potong jadi 2 lalu di belah.
- (Boleh pisang apa aja yg kamu suka)
- 1 bks My Vla Coklat Nutrijell
- 100 ml air panas
- putih telur (sisa dr kuning telur)
- tepung roti secukupnya
- susu bubuk milo secukupnya
Cara Membuat
Cara membuat kulit:
- masukan seluruh bahan kulit pada wadah aduk sampai rata dan halus.
- siapkan dan panaskan teflon anti lengket dg api kecil.
- olesi mentega pd teflon dan masukan 1 sendok sayur adonan.
- putar2 wajan selagi adonan cair sampai berbentuk bulat
- apabila adonan terlihat sdh mengeras angkat dan lakukan sampai adonan habis.
- Cara membuat vla:
- masukan bubuk vla coklat dan beri air panas aduk rata.
- cara melipat silahkan lihat video yahh.
- klo semua sdh dilipat masukan pada putih telur dan tepung roti
- goreng risol dg api sedang sampai kuning kecoklatan
- dan tabur dengan bubuk Milo
Sumber:http://resepyummy.com/recipes/1057/choco-risol-with-banana-choco-vla-and-milo-topping/
Belum ada Komentar untuk "Choco Risol With Banana, Choco Vla And Milo Topping"
Posting Komentar