Donat madu profing
Kamis, November 12, 2020
Tulis Komentar
Bahan:
- - 230 gram terigu protein sedang
- - 20 gram susu bubuk
- - 1 1/4 sdt ragi instant
- - 2 sdm madu asli
- - 1 butir telur
- - 1 sachet susu kental manis putih
- - 1/4 sdt SP
- - 175 ml air
- - Selai cokelat
- - Campur telur dan susu kental manis, lalu tambahkan air, aduk rata. Siapkan wadah lain, campur terigu, SP, madu dan susu bubuk, aduk rata.
- - Masukkan campuran susu sedikit demi sedikit sambil diuleni, jika sudah pas adonan, maka hentikan pemberian campuran susu. Uleni hingga tidak lengket di tangan, masukkan garam dan margarin, uleni kalis elastis.
- - Timbang lalu bulatkan, bentuk sesuai selera. Isi dengan selai cokelat. Diamkan hingga mengembang dua kali lipat, kurang lebih 45 menit.
- -Goreng donat dengan sekali balik.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/7-cara-membuat-donat-madu-enak-empuk-dan-mudah-dibuat-191004u.html
Belum ada Komentar untuk "Donat madu profing"
Posting Komentar