Donat madu tanpa telur

 

Bahan:

  • - 13 sdm terigu (250 gr)
  • - 125 ml susu kental manis hangat
  • - 2,5 sdm madu
  • - 1/4 sdt garam
  • - 1/2 sdm ragi instan
  • - 2 sdm margarin
  • - 1 liter minyak goreng untuk menggoreng

 Cara membuat:

  1. - Campurkan ragi dengan sedikit susu, aduk-aduk tutup, diamkan 10 menit sampai ragi ngembang.
  2. - Masukkan ragi ke dalam tepung, aduk-aduk, kemudian masukkan sisa susu sedikit demi sedikit.
  3. - Uleni adonan hingga adonan kalis, tambahkan garam. Masukkan margarin sedikit demi sedikit.
  4. - Uleni adonan sampai kalis.
  5. - Bentuk bulat-bulat adonan dan diamkan 20 menit tutup dengan kain.
  6. - Setelah 20 menit lubangi dengan telunjuk. Diamkan lagi selama 25 menit.
  7. - Panaskan minyak untuk menggoreng. Goreng hingga warna agak kecoklatan. Angkat dan masukkan dalam gula halus. Donat madu siap disajikan.

Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/7-cara-membuat-donat-madu-enak-empuk-dan-mudah-dibuat-191004u.html

Belum ada Komentar untuk "Donat madu tanpa telur"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel