Ayam bakar rempah
Minggu, Desember 20, 2020
Tulis Komentar
Bahan:
- - 500 gr daging ayam
- - 2 lembar daun jeruk
- - 3 lembar daun salam
- - 1 sdm Gula merah
- - 1 sdm kecap manis
- - 1 sdm air asam jawa
- - gula, garam, merica dan kaldu bubuk secukupnya
Bumbu halus:
- - 3 siung bawang putih
- - 6 siung Bawang merah
- - 2 buah cabai merah besar
- - 10 buah cabai rawit(sesuai selera)
- - 2 batang serai
- - 3 butir kemiri
- - 1 sdt ketumbar
- - 3 cm Jahe
- - 3 cm Kunyit
- - 5 cm lengkuas
- - 3 cm kencur
- - 1/4 sdt pala bubuk
Cara membuat:
- - Tumis bumbu halus bersama daun jeruk dan daun salam hingga harum
- - Masukkan ayam beri air secukupnya
- - Bumbui dengan gula merah, air asam jawa, kecap manis, gula, garam, merica dan kaldu bubuk, masak hingga ayam empuk dan kuah menyusut
- - Siapkan teflon atau pemanggang, panggang ayam sambil diolesi sisa bumbu hingga matang
- - Sisa bumbu bisa ditumis dengan sedikit minyak hingga kering jika suka
- - Sajikan bersama sayur asem dan pelengkapnya
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/14-resep-cara-membuat-ayam-bakar-enak-dan-simpel-191022w.html
Belum ada Komentar untuk "Ayam bakar rempah"
Posting Komentar