Tumis makaroni sosis

Bahan:

  • - 2 genggam makanori/ sekitar 1/4 kg
  • - 3 buah sosis
  • - 1 butir telur
  • - 3 lembar daun sawi
  • - 1/2 buah tomat, iris

Bumbu:

  • - 5 siung bawang merah
  • - 4 siung bawang putih
  • - 2 buah cabai merah
  • - 1 sdt merica
  • - 1 sdt kaldu bubuk
  • - 1 sdm kecap manis
  • - garam, gula secukupnya

Cara membuat:

  1. - Rebus makaroni sampai matang
  2. - Tumis telur orak arik, sisihkan
  3. - Tumis bumbu sampai wangi, masukkan makaroni dan bahan lain, beri kecap manis, kaldu bubuk, garam, dan gula.
  4. - Tes rasa dan tumis sebentar, angkat, sajikan.

 Selamat Mencoba

Sumber: https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/15-resep-tumis-ala-anak-kos-enak-sederhana-dan-praktis-2001023.html#

Belum ada Komentar untuk "Tumis makaroni sosis"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel