Dalgona coffee sponge cake
Kamis, Februari 11, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 3 butir telur (pisahkan kuning dan putihnya).
- - 70 gr gula pasir.
- - 87 gr tepung protein rendah.
- - 1/4 sdt garam.
- - 2 sdm susu cair hangat.
- - 1 1/2 sdm minyak sayur.
- - 1 sdm air panas.
- - Kopi susu instan.
- - Whip cream bubuk.
- - Dalgona (2 sdm bubuk kopi, 2 sdm gula, 2 sdm air panas, kocok sampai kental).
- - Simple sirup (4 sdm gula pasir, 5 sdm air, kopi instan 1 sdt).
Cara membuat:
- Kocok putih telur bersama gula pasir secara bertahap sampai medium peaks.
- Masukkan kuning telur, aduk.
- Ayak tepung terigu bersama garam secara bertahap, kemudian susu cair hangat dan minyak yang sudah diaduk terlebih dahulu.
- Masukkan campuran kopi air panas, aduk sampai rata.
- Tuang ke loyang beralas kertas kue, panggang dengan 150 derajat Celcius selama sekitar 35 menit.
- Buat menjadi dua adonan dan belah menjadi 2.
- Dinginkan, oles sirup dan hias sesuai selera!
Selamat Mencoba
Sumber: https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/6-resep-kreasi-dalgona-yang-hits-di-seleb-korea-mudah-dan-enak-2004075.html
Belum ada Komentar untuk "Dalgona coffee sponge cake"
Posting Komentar