Setup roti tawar
Senin, Maret 15, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 10 lembar roti tawar kupas
- - 500 ml susu cair/UHT
- - 200 ml air
- - 1 pack santan instan 65ml
- - 7 sdm gula pasir
- - 6 sdm susu kental manis
- - 2 lembar daun pandan
- - Garam secukupnya
- - 150 gr keju, parut
- - 2 sdm maizena
- - Kismis secukupnya .
Cara membuat:
- Masukkan susu, air, santan, gula pasir, susu kental manis, daun pandan, garam dan maizena ke dalam panci, aduk sampai rata, masak sampai mendidih dan mengental. Angkat lalu dinginkan.
- Siapkan wadah, susun 2 lembar roti, tambah kismis, siram dengan 2 sendok saus lumer, tutup dengan 2 lembar roti lagi, siram dengan 2 sendok saus lumer lagi.
- Tabur keju parut dan kismis. Tutup wadah, dinginkan di kulkas.
- Sajikan dingin.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-resep-kreasi-setup-roti-enak-dan-mudah-dibuat-2006106.html
Belum ada Komentar untuk "Setup roti tawar"
Posting Komentar