Es duren

Bahan:

  • - 1,5 liter santan kental
  • - 80 gram gula pasir putih
  • - 50 gram daging durian
  • - Susu kental manis putih
  • - 1/2 sdt vanili serbuk
  • - 1/2 sdt garam halus
  • - 2 lembar daun pandan (tali simpul)
  • - Es batu secukupnya, diserut

Cara membuat:

  1.  Siapkan wadah untuk merebus santan kelapa
  2.  Masukkan daun pandan yang sudah ditali simpul, usahakan gunakan api kecil agar santan tidak terlalu gosong, aduk hingga kental.
  3.  Masukkan gula pasir putih dalam rebusan santan, lalu vanili serbuk, aduk lagi hingga larut dan tercampur semua
  4.  Bila sudah larut dan matang, angkat rebusan tadi dan diamkan hingga dingin.
  5.  Siapkan wadah mangkuk atau gelas, masukkan serutan es batu, masukkan daging durian secukupnya sesuai selera.
  6.  Mulai tuangkan air rebusan santan kelapa kental secara perlahan kemudian lalu lumuri bagian atasnya dengan susu kental manis secukupnya, aduk dan sajikan.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/30-resep-takjil-buka-puasa-ramadhan-segar-sehat-mudah-dibuat-200420n.html#

Belum ada Komentar untuk "Es duren"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel